LiSA – Gurenge Dinobatkan Sebagai Lagu Paling Menguntungkan di Tahun 2020 Oleh JASRAC

Japanese Society for Rights of Authors, Composers and Publishers (JASRAC) mengumumkan pada 19 Mei bahwa satu dari lima belas penyanyi terpopuler di Jepang, LiSA menjadi pemenang dalam “Gold Award” di JASRAC Awards edisi ketiga puluh sembilan dengan membawakan lagu Gurenge. Menjadi lagu opening dari adaptasi anime Kimetsu no Yaiba, lagunya pun langsung dinobatkan sebagai song … Read more

Halca Akan Membawakan Lagu Ending Terbaru Boruto

Dalam edisi majalah Weekly Shonen Jump terungkap bahwa penyanyi Jepang Halca akan membawakan lagu ending baru untuk adaptasi anime dari manga Boruto: Naruto Next Generations. Lagu tersebut dijadwalkan debut pada April mendatang. Single baru Halca yang judulnya belum diumumkan akan menggantikan lagu sebelumnya yang dibawakan oleh grup mol-74 berjudul “Answers” dari grup mol-74. Kodachi dan … Read more

Hige Wo Soru Ungkap Tanggal Rilis, PV, Dan Visual Baru

Situs resmi untuk adaptasi anime dari light novel Hige wo Soru. Soshite Joshikousei wo Hirou (I Shaved. Then I Brought a High School Girl Home), merilis video promosi dan visual gambar terbaru. Video tersebut mengonfirmasi bahwa serial tersebut akan melakukan penayangan perdananya di Jepang pada 5 April mendatang. Video ini juga menampilkan lagu opening yang … Read more

Lagu Ending Ijiranaide, Nagatoro-san Diumumkan

Situs resmi untuk adaptasi anime dari manga jiranaide, Nagatoro-san (Don’t Toy with Me, Miss Nagatoro) yang ditulis dan diilustrasikan oleh Nanashi, mengumumkan bahwa seiyuu sekaligus penyanyi Sumire Uesaka akan membawakan lagu ending dengan single berjudul “Colorful Canvas”. Pengumuman tersebut juga mengungkap sampul dari CD yang dijadwalkan akan drilis pada 21 April di Jepang. Sebelumnya telah diinformasikan bahwa … Read more

Lagu Opening Dumbbell Nan Kilo Moteru? Telah Ditonton Lebih Dari 150 juta kali

Melalui akun Twitter resmi untuk adaptasi anime dari manga Dumbbell Nan Kilo Moteru? diumumkan bahwa video lagu opening serial tersebut telah ditonton lebih dari 150 juta kali di YouTube. Video tersebut menampilkan single “Onegai Muscle,” yang dibawakan oleh seiyuu Ai Fairuz dan Kaito Ishikawa. Perlu diketahui bahwa ini bukanlah video yang berisi animasi, melainkan video yang dibintangi oleh pegulat profesional Reika Saiki dan … Read more

Wagakki Band Akan Membawakan Lagu Opening Anime Mars Red

Situs resmi untuk anime Mars Red produksi Bun’ō Fujisawa mengungkapkan pada hari Senin bahwa Wagakki Band akan membawakan lagu opening dengan judul “Seimei no Aria” (“Aria of Life”). Band ini membuat pengumuman selama Pesta Tahun Baru 2021 di Budokan di Tokyo. Grup Band Wagakki menggabungkan genre rock dengan instrumen tradisional Jepang dan menampilkan vokalis yang … Read more

Single LiSA “Homura” Memenangkan Penghargaan Song Of The Year Di Jepang

Lagu tema Kimetsu no Yaiba: Mugen Train “Homura” yang dinyanyikan oleh LiSA, diumumkan memenangkan Song of the Year di Japan Record Awards ke-62 pada hari Rabu lalu yang disiarkan oleh TBS. Ini merupakan penghargaan pertama kalinya dalam empat tahun merintis karir sebagai artis solo wanita, setelah sebelumnya Kana Nishino menang dalam kategori ini pada 2016. … Read more

Lagu Ending Yakusoku no Neverland Season 2 Diumumkan

Melalui sebuah iklan berdurasi pendek, situs resmi anime Yakusoku no Neverland mulai mengumumkan lagu ending untuk season 2 anime tersebut. Ending berjudul “Mahou” akan dibawakan oleh penyanyi Myuk dan aransemen musiknya disusun oleh Eve. Musim kedua ini akan mulai tayang perdana di Jepang, pada tanggal 7 Januari 2021. Platform streaming legal Amazon Prime Video juga … Read more

Lagu Opening dan Ending 5-toubun no Hanayome Season 2 Diumumkan

Situs resmi 5-toubun no Hanayome mengungkapkan informasi tentang lagu tema untuk Season 2 anime. Opening berjudul “Gotoubun no katachi”, sedangkan ending berjudul “Hatsukoi”. Kedua lagu tersebut akan dibawakan oleh para seiyuu utama anime yang mengisi suara kelima saudara kembar, yaitu Kana Hanazawa, Ayana Taketatsu, Miku Itou, Ayane Sakura, dan Inori Minase. Sebuah video promosi baru … Read more

Boy Band Asal Korea ‘TREASURE’ Akan Bawakan Lagu Ending Terbaru Black Clover

Situs dan akun Twitter resmi untuk anime Black Clover mengumumkan lagu tema ke-13 yang akan dirilis pada tanggal 5 Januari 2021. Boy band asal Korea Selatan TREASURE akan membawakan lagu ending berjudul “Beautiful”, sedangkan opening berjudul “Grandeur” akan dibawakan oleh band Jepang Snow Man. TREASURE yang beranggotakan 12 orang ini dibentuk oleh YG Entertainment. Anggota dari grup … Read more