Karena Anting Tanjiro, Kimetsu no Yaiba Picu Kontroversi di Korea Selatan

Media Korea Selatan Dispatch, baru-baru ini menerbitkan sebuah artikel yang mengungkapkan kritik terbuka terhadap platform Netflix karena telah menempatkan gambar poster Kimetsu no Yaiba di halaman utamanya. Hal tersebut memicu kontroversi lantaran poster yang terpampang menunjukkan anting-anting Tanjiro yang seharusnya di desainnya khusus untuk wilayah Korea Selatan tapi malah menampilkan gambar asli berupa “Bendera Matahari … Read more

Anak-anak di Jepang Lebih Mengagumi Tanjirou Daripada Orang Tua Mereka

Sebuah survei yang dilakukan oleh perusahaan pendidikan dan penerbit Benesse, mengungkapkan bahwa anak-anak sekolah dasar di Jepang lebih mengagumi karakter utama dari franchise Kimetsu no Yaiba yaitu Tanjirou Kamado, daripada orang tua mereka sendiri. Sekitar 7.661 anak, mulai dari kelas 3 sampai kelas 6, termasuk 5.170 perempuan dan 2.491 laki-laki yang terdaftar di Sekolah Dasar … Read more