Sony Perkirakan Pendapatan Tahunannya Tembus 145 Triliun Berkat Kimetsu no Yaiba dan PS5

Perusahaan Jepang Sony mengumumkan pada 3 Februari tentang perkiraannya mengenai laba bersih mereka untuk anggaran tahunan yang berakhir pada Maret mendatang, telah meningkat menjadi 1,09 triliun yen (sekitar 145 triliun rupiah). Hal ini didorong oleh popularitas dari game konsol PlayStation 5 dan film anime Kimetsu no Yaiba: Mugen Train. Proyeksi baru ini menyimpulkan bahwa pendapatan … Read more

Sony Akuisisi Crunchyroll Seharga 16,5 Triliun Rupiah

Setelah lama bernegosiasi untuk akuisisi ini, Sony Funimation Global Group akhirnya mencapai kesepakatan dengan AT&T Inc. Crunchyroll untuk mengakuisisi salah satu platform streaming anime terbesar ini dan akan segera menyelesaikan proses akuisisi ini dalam waktu dekat. Sony melaporkan bahwa mereka membelinya sebesar $1,175 miliar dollar (atau sekitar 16,5 triliun rupiah) tergantung pada modal kerja reguler … Read more