Anggota Parlemen Korea Selatan Usulkan Pidana Penjara Bagi Siapapun yang Menggunakan Bendera Matahari Terbit

Pada 14 Mei, seorang anggota parlemen dari Partai Demokrat Korea Selatan, mengusulkan untuk memberlakukan undang-undang yang “mencegah distorsi sejarah”, dengan pidana penjara atau hukuman lain kepada siapa pun yang dianggap mengagungkan atau mendukung imperialisme Jepang, misalnya, dengan mengacu pada Bendera Matahari Terbit dari Tentara Kekaisaran Jepang. Jika RUU ini disahkan, bahkan penggunaan Bendera Matahari Terbit … Read more

Kontroversi Anting Tanjirou Kimetsu no Yaiba di Korea Selatan Terus Berlanjut

Meski Kimetsu no Yaiba dinobatkan sebagai anime terpopuler saat ini tapi tidak dipungkiri ada banyak kontroversi yang terjadi selama kepopulerannya masih terus memuncak, khususnya di negara Korea Selatan. Awal mula dipicu karena sebuah poster terpampang di platform Netflix yang memperlihatkan desain asli dari Tanjirou mengenakan anting berupa simbol Matahari Terbit. Tak di sangka, hal itu … Read more

Karena Anting Tanjiro, Kimetsu no Yaiba Picu Kontroversi di Korea Selatan

Media Korea Selatan Dispatch, baru-baru ini menerbitkan sebuah artikel yang mengungkapkan kritik terbuka terhadap platform Netflix karena telah menempatkan gambar poster Kimetsu no Yaiba di halaman utamanya. Hal tersebut memicu kontroversi lantaran poster yang terpampang menunjukkan anting-anting Tanjiro yang seharusnya di desainnya khusus untuk wilayah Korea Selatan tapi malah menampilkan gambar asli berupa “Bendera Matahari … Read more